Social skill atau keterampilan sosial merupakan satu set keterampilan yang dipakai untuk berinteraksi dan berkomunikasi satu sama lain. Orang dengan social skill yang baik bakalan berinteraksi sesuai dengan tempat, sesuai dengan nilai dan norma. Orang dengan social skill yang baik juga bakalan tahu apa yang baik, tahu apa yang wajar serta tahu apa yang dianggap tidak wajar dalam situasi sosial. Jadinya, social skill ini bakalan mencegah adanya kesalahpahaman, konflik, maupun hal- hal yang tak diinginkan ada dalam situasi sosial. Kalian jadi tahu ekspresi apa yang harus dikeluarkan, kapan harus mengeluarkannya, dan kalian juga jadi tahu apa yang harus kalian omongin dan gimana kalian harus ngomong itu pas lagi di tengah orang- orang lain.
Related Posts
-
Langkah Menjadi Moderator di Kabupaten Karawang
Salam Pembuka Sebelum membuka presentasi, perlu mengucap salam sebagai pembukaan. Hal ini dilakukan agar terlihat serius dan juga berguna untuk saling menyapa dengan peserta. Perkenalan Narasumber Pertama- tama sebelum membahas ke poin yang akan dibicarakan, sebagai moderator kamu perlu memperkenalkan diri dan juga narasumber yang akan bicara. Tidak hanya itu, selipkan juga apa tujuan pembahasan …
-
PUBLIC SPEAKING NGGAK PENTING! EH, YANG BENER? di Kabupaten Grobogan
Belajar apapun akan terasa nggak penting jika kita belum merasakan manfaatnya. Karena itu, disini aku pengen cerita sama teman-teman tentang manfaat berpublic speaking. Setidaknya ada 5 hal yang meningkat berkat berpublic speaking. Percaya Diri Meningkat Kemampuan public speaking yang baik bikin rasa percaya diri kita naik level. Nggak malu-malu lagi buat berkomunikasi dengan orang lain. …
-
6 Etika Chat dengan Orang Baru di Kabupaten Tegal
Perkembangan teknologi terutama gadget dan internet memudahkan kita dalam banyak hal, salah satunya dalam cara kita berkomunikasi. Saat ini, berkomunikasi tidak harus bertatap muka secara langsung. Kita dapat berkomunikasi dalam jarak jauh dengan berbagai cara, mulai dari pesan singkat atau chat hingga video call. Chat menjadi salah satu cara yang paling sering digunakan buat berkomunikasi. …
-
6 Etika Chat dengan Orang Baru di Kabupaten Cilacap
Perkembangan teknologi terutama gadget dan internet memudahkan kita dalam banyak hal, salah satunya dalam cara kita berkomunikasi. Saat ini, berkomunikasi tidak harus bertatap muka secara langsung. Kita dapat berkomunikasi dalam jarak jauh dengan berbagai cara, mulai dari pesan singkat atau chat hingga video call. Chat menjadi salah satu cara yang paling sering digunakan buat berkomunikasi. …
-
Sikap Mental Sebelum Presentasi di Kota Bandung
Takut itu wajar Tanamkanlah dalam benak Kalian bahwa, ketakutan untuk berbicara dihadapan umum adalah hal yang wajar dan kebanyakan orang mengalami akan hal ini. Survey dari Chapman University, Orange California mengenai America top Fear 2015, menempatkan Public Speaking urutan kedua dalam personal Anxieties. Sehingga bila hari ini Kalian mempunyai ketakutan itu, tenang saja. Ada banyak …