Social skill atau keterampilan sosial merupakan satu set keterampilan yang dipakai untuk berinteraksi dan berkomunikasi satu sama lain. Orang dengan social skill yang baik bakalan berinteraksi sesuai dengan tempat, sesuai dengan nilai dan norma. Orang dengan social skill yang baik juga bakalan tahu apa yang baik, tahu apa yang wajar serta tahu apa yang dianggap tidak wajar dalam situasi sosial. Jadinya, social skill ini bakalan mencegah adanya kesalahpahaman, konflik, maupun hal- hal yang tak diinginkan ada dalam situasi sosial. Kalian jadi tahu ekspresi apa yang harus dikeluarkan, kapan harus mengeluarkannya, dan kalian juga jadi tahu apa yang harus kalian omongin dan gimana kalian harus ngomong itu pas lagi di tengah orang- orang lain.
Related Posts
-
5 Cara Profesional Menjawab Kritik saat Presentasi di Kota Bandung
Bagaimana jika di sesi tanya jawab presentasi kalian mendapat kritik dari salah satu audiens? Bagaimana cara menjawab kritik saat presentasi dengan baik agar tetap profesional? Kesuksesan presentasi akan tergantung pada caramu menjawab kritikan tersebut. Kemampuan untuk mendengar serta menyikapi pendapat orang, baik positif atau negatif, akan meningkatkan kualitas hubungan profesional, kinerja, serta keterampilan negosiasi kalian. …
-
Cara Meningkatkan Skill Public Speaking di Kabupaten Banyumas
Pelajari tokoh public speaking panutanmu Untuk langkah awal meningkatkan skill public speaking, tak perlu muluk- muluk dulu. Kalian dapat mulai dengan menonton tokoh public speaking favoritmu beraksi. Pilihlah yang menurutmu berhasil dan menyenangkan. Kalian dapat menonton di YouTube, seperti konten- konten TED Talks. Perhatikan cara mereka berbicara, cepat lambatnya. Amati bahasa tubuhnya juga. Amati cara …
-
Tips Menguasai Materi Presentasi dengan Cepat di Kabupaten Nganjuk
Tumbuhkan niat dalam diri untuk serius belajar Mengerjakan sesuatu tentu harus dimulai dengan niat. Karena jika tidak diniatkan terlebih dahulu, pekerjaan itu tidak akan terselesaikan sesuai dengan rencana. Tentu banyak hambatan yang secara tidak langsung mengganggu proses latihan presentasi. Lalu bagaimana caranya? Kamu harus menyisihkan waktu dengan mengosongkan jadwal di satu hari atau beberapa jam …
-
5 Cara agar Disukai Banyak Orang, Tidak Hanya Mengandalkan Penampilan di Kabupaten Lamongan
Kamu mungkin berpikir bahwa proses ketertarikan dari interaksi merupakan hal misterius, atau ditentukan oleh kemampuan unik seseorang, seperti kecerdasan. Tetapi, penelitian dalam psikologi sosial membuktikan kalau rasa suka dan cinta sering dipicu oleh faktor sederhana, seperti seberapa sering Kamu berpapasan dengan seseorang. Berdasarkan Psychology Today, ada penelitian yang membuktikan cara agar lebih disukai banyak orang. …
-
Cara Menjaga Hubungan Persahabatan agar Makin Solid dan Langgeng di Kabupaten Bekasi
Menjaga Komunikasi Menjaga komunikasi dengan baik akan membantu menjaga keharmonisan persahabatan. Tanpa komunikasi yang baik, hubungan apa pun tidak akan berjalan dengan baik. Bukan berarti harus setiap saat, minimal dalam satu hari kamu dan sahabat menjalin komunikasi, walaupun hanya sekadar menanyakan kabar. Janganlah Sungkan untuk Meminta Maaf Sulitnya untuk memaafkan dan saling minta maaf di …